Dalam pemilihan bahan baku kita harus benar-benar mengerti mana daging yang baik untuk dijadikan bakso.
mungkin semua jenis daging dapat dijadikan bahan untuk membuat bakso,tapi bahan yang paling baik adalah dengan menggunakan daging sapi betina,karna daging sapi betina lebih lembut dibandingkan sapi jantan.
Dalam memilih daging pililah daging yang masih segar,
bagian yang paling bagus adalah bagian paha karna dagingnya kenyal,lembut,dan tidak banyak serat sehingga nantinya gampang untuk di cetak.
dan jangan memilih daging yang berair dan banyak lemaknya karna akan mempengaruhi rasa.
Ingat jangan menggunakan daging campuran atau dalam hal ini sebaiknya menggunakan daging murni tanpa campuran daging lainnya seperti daging ayam dan sebagainya,karna dapat mengubah rasa dan warna bakso nantinya.
setelah anda paham memilih bahan daging mari kita lanjutkan dengan BUMBU CAMPURAN ADONAN
No comments:
Post a Comment