Nah ini dia proses pembumbuan kuah,
bakso yang enak ditentukan kuah yang enak juga,
jadi di simak baik baik ya
yang harus di siapkan yaitu:
- gula pasir
- gula merah
- sasa
- garam
- penyedap rasa sapi
- bawang putih giling mentah
- bawang putih halus yang digoreng
- lada bubuk
setelah bumbu disiapkan jangan langsung memasukan semuanya ya...
karna ada prosesnya juga ni
- masukan gula merah secukupnya ( 4 buah gula merah dalam air 20 liter)
- setelah air mendidih masukan gula 1/2 kg
- masukan juga garam,sasa,bawang putih mentah
- masukan bakso
- beri penyedap rasa sapi yang telah disiapkan
- campur lada dan bawang putih goreng lalu masukan
CATATAN PENTING
campuran lada dan bawang putih goreng adalah bumbu yang menentukan aroma kuah anda nantinya,
jadi semakin banyak semakin mantap juga kuah bakso nantinya.
untuk lebih jelas silahkan liat video
untuk lebih jelas silahkan liat video
untuk penyajian anda tinggal memberikan seledri dan bawang goreng.
No comments:
Post a Comment